Untuk mengkalibrasi baterai Android, pastikan Android kamu sudah di-root. Jika belum, kamu bisa baca: Cara Root Android dengan TowelRoot.
Jika sudah di-root, langsung masuk ke langkah membuat baterai Android seperti baru. Berikut adalah langkah-langkahnya:
Cara Membuat Baterai Android Seperti Baru Lagi
- Download Battery Calibration, lalu install seperti biasa di Android.
- Pastikan baterai di Android kamu sudah terisi 100%. Jika belum, kamu bisa charge dulu smartphone Android kamu.
- Jika sudah 100%, buka Battery Calibration-nya. Tekan tombol Battery Calibration yang ada di tengah. Tunggu hingga muncul notifikasi Calibration succeeded! lalu klik OK!
- Apabila kalibrasi sudah selesai, yang harus dilakukan sekarang adalah kamu harus menggunakan Android kamu hingga baterainya benar-benar habis (0%) lalu charge kembali dalam keadaan mati (offline charge) hingga 100%.
Setelah melakukan offline charging hingga 100%, gunakan kembali Android kamu seperti biasa. Rasakanlah perbedaan stamina dan daya tahan baterai Android kamu. Selamat mencoba!
Source : Jalan Tikus
Gunakan Akun Anda untuk berkomentar!
jika tidak mempunyai akun Anda bisa menggunakan Anonymous Untuk Berkometar!
Thanks! EmoticonEmoticon